Pemburu Makanan Lezat: Cara Membuat Kue Pukis Pandan yg Enak

Wednesday, August 19, 2015

Cara Membuat Kue Pukis Pandan yg Enak

Bahan :
  • 150 gr gula pasir
  • 1 sendok teh ragi instant
  • telur ayam 2 butir
  • tepung terigu 150 gr
  • 200 ml santan kelapa
  • margarine 3 sendok makan
  • pasta pandan 1/2 sendok teh
  • perasan air daun suji 20 ml,
Bahan Topping :
  • coklat meses secukupnya
  • keju cheddar parut secukupnya
Cara Membuat Kue Pukis Pandan :
  1. Campurkan telur dengan gula pasir kedalam satu wadah
  2. Setelah itu, kocok dengan mixer sampai mengembang dan kental
  3. Masukkan tepung terigu dan ragi instan kedalamnya sambil diaduk hingga merata
  4. Tuang santan kedalam adonan yang dikocok sedikit demi sedikit dan aduk perlahan
  5. Tambahkan pasta pandan kedalamnya sambil terus diaduk rata
  6. Tuang adonan kedalam cetakan yang sudah panas lalu tutup bagian atasnya hingga setengah matang
  7. Taburi dengan bahan topping dan masak kembali sampai benar-benar matang
  8. Angkat kue pukis yang sudah matang lalu siap dinikmati

No comments :

Post a Comment